Cara Cepat Instal dan Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru

Rouf Creative | Creative Graphic Design

Cara Cepat Instal dan Aktivasi CorelDraw X7

Cara Instal dan Aktivasi CorelDraw X7

Cara Cepat Instal dan Aktivasi CorelDraw X7 TerbaruCorelDraw adalah salah satu software desain grafis yang unggul dalam bidang pembuatan vector. CorelDraw juga sering digunakan untuk kebutuhan desain komunikasi visual seperti untuk membuat desain spanduk, logo, desain vector, cover buku, poster dan sebagainya. 

Meskipun sebenarnya terdapat beragam aplikasi desain visual lain, diantaranya Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Picsart, Paint dsb, namun Corel Draw mempunyai tempat tersendiri dihati penggunanya. Beragam fitur menarik dan tampilan sederhana yang terdapat pada Corel Draw X7 menjadi daya tarik tersendiri untuk para desainer grafis, baik desainer pemula maupun profesional. 

Instalasi dan Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru

Bagi pengguna baru, untuk dapat menggunakan aplikasi desain Corel Draw X7 dan menikmati fitur-fiturnya anda harus menginstal corel draw terlebih dahulu. Untuk itu, bagi para pengguna yang belum mengetahui  bagaimana cara install Corel Draw X7 di Laptop ataupun di Komputer PC Desktop, maka  dalam kesempatan ini kita akan membahas tentang Cara Cepat Instal dan Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru. 

Menyiapkan File Master Installer dan Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru

Menginstal coreldraw sebenarnya cepat dan mudah, dengan mengikuti langkah-langkah berikut anda dapat melakukan penginstalan sendiri. Sebelum menginstall software Corel Draw X7, anda pastikan terlebih dahulu sudah memiliki file master installer dan aktivasi Corel Draw X7 di Laptop atau PC.

Jika belum mempunyai file master installernya, silahkan membeli corel pada situs resminya. Apabila menginginkan file yang gratisan silahkan cari dan mengunduhnya pada situs-situs yang menyediakan. 

Perlu diperhatikan, bahwa pada saat mendownload file master CorelDraw X7, download file sesuai bit Windows PC atau Laptop. Maka sebelumnya cek terlebuh dahulu bit windows anda, apakah 32 bit atau 64 bit. Setelah selesai menyiapkan File Master Installer CorelDraw X7. Bagaimana cara instalasi CorelDraw X7?

Cara Cepat Instal CorelDraw X7 Terbaru

Perhatikan pada saat anda menginstal, jangan lupa mengaktivasinya supaya coreldraw dapat digunakan secara permanen dengan waktu tak terbatas. Bagaimana cara cepat instal dan aktivasi CorelDraw X7 terbaru di laptop. Berikut adalah langkah yang tepat untuk mengaktifkan program CorelDraw x7 adalah?

1. Klik kanan pada file master installer Corel Draw X7 yang sudah disiapkan sebelumnya. Klik menu Extract files

2. Setelah di ekstrak, lalu klik kanan pada installer corel draw X7 dan pilihlah menu Run as Administrator untuk menjalankan penginstalan.

3. Tunggu prosesnya sampai aplikasi Corel Draw X7 menginisialisasi menu setup.

4. Kemudian centang pada bagian I Accept the Terms in the License Agreement dan klik tombol Next.

5. Lalu pilih saja opsi I do not have a serial number and want to try the product dan klik tombol Next.

6. Lanjutkan memilih opsi installasi Custom Installation

7. Selanjutnya memilih aplikasi apa saja yang ingin diinstall pada corel draw. Jika  hanya membutuhkan Corel Draw, maka centanglah pada bagian CorelDraw dan klik tombol Next.

8. Kemudian pilih fitur aplikasi yang ingin diinstall. Jika hanya menginginkan Utilities, maka centanglah opsi Utilities dan klik tombol Next.

9. Kemudian klik pilihan Install dekstop shortcuts.

10. Setelah itu klik tombol Install Now untuk memrintah install program Corel Draw X7.

11. Tunggu proses installasi corel draw X7 sampai selesai.

12. Setelah proses installasi selesai kemudian klik tombol Finish.

13. Kini penginstallan aplikasi corel draw X7 anda sudah selesai. 

Meskipun aplikasi CorelDrawX7 sudah selesai diinstal, namun karena masih dalam mode trial maka penggunaan aplikasi corel hanya berlaku 31 hari. Maka untuk dapat menggunakannya tanpa ada batas waktu, perlu adanya aktivasi corel draw X7 tersebut. 

Baca Juga: Tips Memilih Spesifikasi Komputer Terbaik Untuk Desain Grafis

Cara Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru 

Cara aktivasi corel draw X7 terbaru adalah dengan me-non aktifkan Windows Security dan anti virus yang terdapat pada laptop atau komputer terlebih dahulu. Setelah di non aktifkan, kemudian buka aplikasi corel draw X7 dan klik icon corel draw X7 pada layar dekstop.

14. Klik tombol Already Purchased? Yang terdapat pada pojok kanan bawah.

15. Lalu klik button Enter Serial Number.

16. Kemudian masuk pada folder yang sudah diekstrak sebelumnya, klik file aktivasi lalu Klik dua kali pada Corel Draw Keygen.

17. Pada bagian Select Aproduct pilih CorelDraw Graphics Suite X7. Kemudian di bawahnya akan muncul Serial Number dan copy serial numbernya.

18. Lalu Paste pada jendela CorelDraw X7 yang meminta serial number, pilih dan klik tombol Activate Offline.

19. Kemudian akan muncul Installation Code , lalu ketikkan installasi code tersebut kedalam Corel Product Keygen. Selanjutnya klik tombol Generate Activation Code.

20. Maka pada Corel Product Keygen akan muncul Kode Aktivasi. Lalu copy kode aktivasi yang terdapat pada kolom  Activation Code.

21. Selanjutnya Paste kode aktivasi tersebut pada kolom jendela CorelDraw X7, kemudian klik tombol Continue.

22. Aktivasi corel draw X7 selesai dan Klik tombol Close


Nah kini anda sudah berhasil menginstal dan mengaktifkan program coreldraw X7.  Sekarang buka aplikasi CorelDraw pada laptop dan anda sudah dapat menggunakannya dengan nyaman tanpa dibayangi oleh batas waktu.

Baca Juga: Cara Membuka CorelDraw Untuk Pemula

Penutup

Demikianlah pembahasan mengenai Cara Cepat Instal dan Aktivasi CorelDraw X7 Terbaru di laptop atau komputer. Semoga bermanfaat dan semangat berkarya wahai para pengguna coreldraw.

Creative Inspiration

No comments: